Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca juga: Manajer Baru PSS Sleman Bertekad Bawa Kejayaan untuk Elang Jawa)
"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, menyikapi berita dari @kumparan dengan ini kami sampaikan bahwa kami tidak terlibat mendukung paslon," bunyi akun KVS.
Erwin selaku koordinator KVS sangat menyayangkan tuduhan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab tersebut.
Menurutnya, setiap orang berhak menganggap dirinya sebagai fan PSM, namun tidak lantas seenaknya sendiri dalam bersikap.
"Semua orang berhak anggap dirinya sebagai suporter PSM kelompok suporter PSM," ujar Erwin.
"Tapi dalam kasus ini jangan disamaratakan dong, jika dirinya sendiri dan pribadinya memakai jersey PSM mestinya sebut identitas diri," Erwin.