Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Diakuinya sendiri bahwa dia harus bekerja keras untuk mengembalikan kondisi fisiknya hingga prima.
(Baca Juga: Kepercayaan Diri Tak Cukup bagi Kapten Persib U-19 Jalani Hari-hari di Timnas U-22 Indonesia)
"Saya harus berlatih keras, karena memang kemampuan fisik saat ini belum ideal," tuturnya, menambahkan.
Bergabung dengan mantan pelatihnya, Ibo jelas punya pengharapan baru.
Dia boleh saja menginginkan satu tempat reguler di bawah asuhan Jacksen F. Tiago.
Pasalnya, sudah dua musim belakangan dia tak mendapat kesempatan bermain secara reguler bersama Persipura.
(Baca Juga: Di Persib, Miljan Radovic Didampingi Pilar Persija saat Juarai Ligina VII 2001)
Ada musim 2017, bek berusia 28 tahun itu hanya mencatatkan satu penampilan bersama tim Mutiara Hitam.
Musim berikutnya, Ibo tampil dalam 14 pertandingan bersama Persipura dengan catatan 454 menit bermain.