Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Seperti diketahui, Persija tak pernah luput dari kontribusi terhadap kedalaman skuat timnas Indonesia edisi 2018.
(Baca Juga: Jadi Lawan Timnas U-22 Indonesia di Piala AFF, Malaysia Tumbang pada Laga Uji Coba di Thailand)
Selain itu, Persija juga mengirimkan Gianluca Pagliuca Rossy yang turut menjadi bagian timnas U-19 Indonesia di Piala AFF U-19 2018.
(Baca juga: Saddil Ramdani Cemerlang dan Cetak Gol Pertama untuk Pahang FA)
Menengok pada kedalaman skuat Persija musim 2019, tampaknya tidak lagi ada pemain yang bisa dipanggil untuk bergabung dengan timnas U-22 Indonesia.
Boleh jadi, tidak akan ada pemain Persija yang membela timnas U-22 Indonesia edisi 2019.
(Baca juga: Klub Australia Milik Grup Bakrie Pisah dengan Kakak Eks Pelatih Mereka)
Padahal, bibit-bibit muda timnas U-22 Indonesia ini nantinya akan melakoni tiga perhelatan pada 2019, yakni: Piala AFF U-22, kualifikasi Piala Asia U-23 2020, dan SEA Games.