Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Drama Berakhir Happy Ending di Bursa Pemain Liga 1 pada Januari 2019

By Estu Santoso - Selasa, 29 Januari 2019 | 20:47 WIB
Striker PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto (22). (christinakasih)

firzie
Pemain Persebaya, Osvaldo Haay, melepas tembakan pada pada laga Liga 1 2018 kontra Persija di Stadio

Penandatangan kontrak baru Valdo, sapaan Osvaldo, dengan Persebaya dilakukan di Jakarta.

Sebab, pemain asal Papua itu sedang menjalani seleksi timnas U-22 Indonesia asuhan Indra Sjafri di Ibu Kota Indonesia.

Baca Juga : Saddil Ramdani Cemerlang dan Cetak Gol Pertama untuk Pahang FA

Osvaldo Ardiles Haay pun mengakhiri semua spekulasi soal masa depannya.

Guy Junior

Penyerang kelahiran Kamerun dengan paspor Indonesia ini akhirnya resmi bertahan bersama PSM Makassar.

Baca Juga : Termasuk Lawan Timnas U-22 Indonesia, Ini Misi ‘Terselubung’ Malaysia

Pemilik nama lengkap Guy Junior Nke Ondoua ini menandatangani kontrak kerja sama baru dengan skuat Juku Eja pada Selasa (29/1/2019).

Pemain depan berusia 32 tahun ini pun mengakhiri drama perpanjangan kontrak serta rumor yang menyertainya akhir-akhir ini.