Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ole Gunnar Solskjaer Langsung Memata-matai PSG 20 Menit setelah Kalahkan Leicester

By Pradipta Indra Kumara - Senin, 4 Februari 2019 | 17:29 WIB
Pelatih interim Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer (TWITTER.COM/MANUTD)

Sementara itu Manchester United sedang dalam tren positif di bawah asuhan Solskjaer.

PSG memang bukan tim semenjana yang bisa diremehkan begitu saja.

Baca Juga : 5 Pesepak Bola yang Lampaui Karier Sang Ayah, Termasuk Legenda Chelsea

Meski Neymar masih cedera, PSG memiliki pemain sekelas Kylian Mbappe, Edinson Cavani, hingga Angel Di Maria.

Solskjaer bisa mengambil banyak manfaat saat ia menyaksikan PSG kalah dari Lyon.

Baca Juga : Liverpool dan Manchester City Menanggung Tekanan Terbesar Juara Liga Inggris

Tentu ada beberapa pelajaran yang dipetik Solskjaer dari hasil minor yang didapatkan PSG.

Sempat disebut akan dibantai PSG, Manchester United di bawah asuhan Solskjaer bisa saja membalikkan prediksi tersebut.

Manchester United akan lebih dulu menjamu PSG pada leg pertama (13/2/2019) sebelum leg kedua di Prancis (7/3/2019).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P