Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Ini adalah kasus kemanusiaan, tetapi di sisi lain Nantes kehilangan pemasukan yang secara potensial lepas dari tangan mereka," tutur pria yang pernah menjabat sebagai ketua Player's Status Department di FIFA antara 1997 dan 2005.
"Mereka juga kehilangan pemain kunci dan efeknya di dalam lapangan juga harus diperhitungkan," lanjutnya.
Baca Juga : Hormati Emiliano Sala, FC Nantes Pensiunkan Nomor Punggung 9
Sementara, laporan The Times mengatakan bahwa FIFA bisa ikut terjun ke kasus ini dan bahkan bisa sampai ke Court of Arbitration for Sport (CAS), institusi independen di Swiss yang bertugas untuk memecahkan masalah legal di dunia olahraga.