Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tumpulnya Striker Timnas U-22 Indonesia Jelang Piala AFF U-22 2019

By Nungki Nugroho - Selasa, 12 Februari 2019 | 07:45 WIB
Skuat timnas U-22 Indonesia merayakan gol yang dicetak Andi Setyo pada laga kontra Bhayangkara FC di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (6/2/2019). (MEDIA BHAYANGKARA FC)

Hal ini menjadi pekerjaan rumah bagi pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri.

Baca Juga: Timnas U-22 Indonesia Belum Menang, Kenapa Indra Sjafri Merasa Puas?

INSTAGRAM NEWS AREMA
Timnas U-22 Indonesia melawan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Minggu (10/2/2019).

Baca Juga: Rapor Terbaru 3 Pemain Indonesia di Liga Malaysia, Saddil- Rian Keren

Baca Juga: Pemain yang ’Dilayani’ Evan Dimas Buat Pusing Timnas U-22 Malaysia

Saat ini, ada empat penyerang dalam skuat Garuda Muda.

Mereka adalah Marinus Wanewar (Bhayangkara FC), Beni Oktoviansyah (Kalteng Putra), Dimas Drajad (PS Tira), dan Septian Satria Bagaskara (Persik Kediri).

Baca Juga: Rian Firmansyah, Eks Pemain Liga 3 Tampil Memukau di Liga Malaysia

Empat striker ini perlu meningkatkan daya gedor demi perbaikan lini depan timnas U-22 Indonesia.

Mereka akan kembali diuji saat timnas U-22 Indonesia melawan Madura United pada laga uji coba terakhir sebelum ke Kamboja.