Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Susunan Pemain Persib Vs Arema FC, Kedua Tim Bakal Tampil Pincang

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 16 Februari 2019 | 17:34 WIB
Para pemain Persib Bandung dalam partai Piala Indonesia kontra Persiwa di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, 11 Februari 2019. (twitter.com/persib)

Alvin dan Pavel pun tidak direkomendikasikan tampil melawan Persib oleh dokter.

"Untuk lawan Persib tidak direkomendasikan oleh dokter Nanang. Jadi mereka absen. Keduanya kami persiapkan untuk leg ke 2 di Malang saja," jelasnya.

TRIBUNNEWS.COM
Skuat Arema FC

Lalu, di kubu Persib Bandung diprediksi tidak akan diperkuat kiper I Made Wirawan.

Hal itu disampaikan oleh pelatih kepala Persib Bandung, Miljan Radovic.

“I Made Wirawan belum bisa bermain,” kata Miljan Radovic, pelatih Persib dikutip dari situs resmi tim, Jumat (15/2/2019).

I Made dikabarkan tengah dalam pemulihan cedera yang ia dapat sebelum laga melawan Persiwa.

Ezechiel dikabarkan kembali ke Bandung, setelah sempat pulang ke Chad lantaran sang ibunda meninggal dunia.

Berikut prediksi susunan pemain Persib Vs Arema FC:

Persib Bandung