Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asisten Juergen Klopp Bongkar 1 Aturan yang Naikkan Level Liverpool

By Ahmad Tsalis - Minggu, 17 Februari 2019 | 17:34 WIB
Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, melakukan selebrasi seusai menjebol gawang Brighton and Hove Albion. (TWITTER.COM/LIVERPOOLFC)

Baca Juga : 5 Juru Tembak Tertinggi Liga Inggris, Bukan Mohamed Salah di Puncak

Pria asal Belanda itu menilai, jika semua seluruh skuat sadar untuk memberikan segalanya setiap hari, maka tak ada lawan yang tidak bisa ditaklukkan The Reds.

Atau, lanjut Lijnders, setidaknya mereka mampu memberikan banyak masalah terhadap para kompetitornya.

"Para pemain tahu bagaimana cara untuk membuktikannya. Sembilan puluh persen dari tiga poin diciptakan sepekan sebelum laga, dan kami percaya akan hal itu," kata Lijnders.

"Sikap itu datang saat para pemain mulai memiliki hasrat menjadi lebih dan lebih baik lagi, tidak hanya secara individu tetapi sebagai satu kesatuan tim.

"Itulah hal yang mendorong kami berkembang dan yang demikian merupakan sesuatu yang sangat positif bagi para pemain," ucap pria pria berusia 36 tahun itu lagi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Meski mulai terpinggirkan di skuat Unai Emery, Oezil tetap menunjukkan dukungannya pada Meriam London. #ozil #mesutozil #arsenal #thegunners

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P