Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
1. Kelelahan fisik
Real Madrid menjalani beberapa pertandingan beruntun dengan lawan yang lebih siap secara fisik.
Permainan Real Madrid terlihat menurun di babak kedua karena mulai kelelahan.
"Kami menjalani banyak laga satu setengah bulan ini, dan tim merasakannya," ujar Lucas Vazquez.
2. Lelah Mental
Real Madrid telah berjuang untuk tetap berada di level tertinggi selama bertahun-tahun.
Mental para pemain terpengaruh dengan hal tersebut.
Setelah menghadapi Barcelona, Atletico Madrid, dan Ajax, Real Madrid seperti bingung menghadapi lawan yang tak takut kepada mereka.
Baca Juga : 5 Pembelian Mourinho yang Penting untuk Solskjaer di Manchester United