Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marinus Wanewar, Bintang ’Genting’ Timnas U-22 Indonesia di Kamboja

By Estu Santoso - Jumat, 22 Februari 2019 | 21:16 WIB
Penyerang timnas U-22 Indonesia, Marinus Wanewar, mencetak dua gol ke gawang Kamboja. (PSSI)

Baca Juga: Herry Kristianto, Pelatih asal Indonesia yang Punya Karier di Kamboja

Pada laga ini, Marinus pun mampu menunjukkan kelasnya sebagai pemain depan haus gol.

Dia membuat gol pembuka laga ini pada menit ke-53 setelah babak pertama selesai tanpa gol.

Baca Juga: Baru Tiga Pekan, Kasta Kedua Liga Malaysia 2019 Terancam Bubar

Sayang, Indonesia yang dua kali unggul gagal menang dan ditahan timnas U-22 Malaysia dengan skor 2-2.

Partai pamungkas Grup B pun jadi laga penentu dan pilihan Indonesia untuk lolos hanya menang.

Baca Juga: Jalani Kontrak 3 Pekan, Eks Pilar Liga Inggris Didepak Klub Malaysia

Marinus pun kembali jadi andalan Indra Sjafri di depan dan kali ini dia disokong dari sisi kanan serta kiri oleh Witan Sulaeman plus Osvaldo Haay.

Pada pertandingan ini, Marinus tentu mendapat tugas sekalis beban berat sebagai bomber.

Penyerang timnas U-22 Indonesia, Marinus Wanewar, mencetak gol ke gawang Kamboja