Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Piala AFF U-22, Indonesia Akan Bertanding di Bawah Langit Berawan Phnom Penh

By Irfa Ulwan - Selasa, 26 Februari 2019 | 14:25 WIB
Stadion Nasional, Phnom Penh, Kamboja, Bakal Jadi Saksi Bisu Laga Timnas U-22 Indonesia kontra Thailand di Final Piala AFF U-22 2019 (ccgrass.com)

Baca Juga : 3 Pemain Thailand Ini Bisa Jadi Perusak Mimpi Timnas U-22 Indonesia

Sebab, tidak terdapat perbedaan yang drastis dengan keadaan di Indonesia.

Diperkirakan, jalannya partai puncak itu juga tidak akan disertai hujan.

Sebelum memastikan gelar juara, Indonesia masih memiliki 90 menit waktu normal untuk mengerahkan seluruh kemampuan mereka.

Dalam pertandingan itu, skuat Indra Sjafri harus mewaspadai Thailand.

ANTARANEWS
Pelatih Timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, merayakan kemenangan tim di Piala AFF U-22 2019.

Baca Juga : Jelang Final Piala AFF U-22 - Satu Hal yang Harus Diwaspadai Indonesia dari Thailand

Sebab, Thailand merupakan satu-satunya kontestan yang belum pernah merasakan kebobolan sepanjang gelaran turnamen.

Pertahanan solid yang dimiliki Thailand bisa menjadi batu sandungan bagi Indonesia.

Apalagi jika pertandingan harus ditentukan hingga babak adu penalti.