Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Oh iya, pelatih dan asisten pelatih dapat semua ya. Dokternya juga dapat," kata Jokowi.
Setelah menjadi nomor satu di Piala AFF U-22 2019, timnas U-22 Indonesia masih punya turnamen lain di tahun ini.
Timnas U-22 Indonesia akan melakoni Kualifikasi Piala Asia U-23 2020 di Vietnam pada 22-26 Maret 2019.
Setelah itu, pada akhir tahun timnas U-22 bakal mewakili Indonesia di gelaran bergengsi, SEA Games 2019, di Filipina.
Pasukan Indra Sjafri ditargetkan lolos ke putaran final Piala Asia U-23 2020 dan meraih emas di SEA Games 2019.