Man City akan melakoni lima laga berat itu dalam rentang waktu 15 hari.
Liverpool terpaut satu poin dari Manchester City di puncak Liga Inggris. The Citizens mengoleksi 74 poin dari 30 laga sejauh ini.
Jadwal Liverpool
- 5 April - Southampton (tandang)
- Liga Champions: 9/10 April - Porto (kandang)
- 14 April - Chelsea (k)
- Liga Champions: 16/17 April - Porto (t)
- 21 April - Cardiff (t)
- 26 April - Huddersfield (k)
Jadwal Manchester City
- 6 April - Cardiff (k)
- Liga Champions: 9/10 April - Tottenham (t)
- 14 April - Crystal Palace (t)
- Liga Champions: 16/17 April - Tottenham (k)
- 20 April - Tottenham (k)
- 24 April - Man United (t)
- 28 April - Burnley (t)