Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bhayangkara Sambut Dua Pemain Tercoret dari Timnas U-23 Indonesia

By Muhammad Robbani - Senin, 18 Maret 2019 | 19:10 WIB
Skuat Bhayangkara FC di Piala Presiden 2019. (PSSI.ORG)

Laga terdekat yang akan dihadapi Bhayangkara adalah babak perempat final Piala Presiden 2019 setelah mereka lolos dengan status juara Grup B dengan merain poin sempurna (9 poin).

Namun belum diketahui siapa yang akan menjadi lawan Bhayangkara pada babak perempat final karena drawing baru akan dilakukan besok, Selasa (19/3/2019), siang.

"Kami tidak bisa bicara siapa yang akan kami pilih sebagai lawan. Tetapi, siapa lawannya, kami akan berusaha untuk menang," tutur pelatih asal Argentina itu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P