Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Regulasi Piala Presiden 2019, Pelatih Persebaya Bingung

By Irfa Ulwan - Rabu, 20 Maret 2019 | 15:45 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Djadjang Nurdjaman, ketika menyampaikan pernyataan pada sesi konferensi pers jelang pertandingan timnya melawan Persinga Ngawi. (PSSI.ORG)

Berada di situasi ini, pria bernama lengkap Djadjang Nurdjaman itu menyiratkan kebingungan.

Dia mengaku tidak mengetahui jika hasil undian bisa mempertemukan tim mana saja.

Baca Juga: Timnas U-23 Indonesia Bisa Manfaatkan Tiga Kelemahan Vietnam Ini

"Awalnya saya kira ada regulasi yang tidak memperbolehkan kami bertemu dengan tim yang sudah satu grup sebelumnya," ucap Djanur.

"Tetapi, lawan sudah ditentukan dan kami harus siap," kata Djanur, kutip BolaSport.com dari laman resmi Persebaya.

Baca Juga: Persebaya Mulai Cicil Peruntungan untuk 8 Besar Piala Presiden 2019

MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Hasil drawing babak 8 besar Piala Presiden 2019 di Stadion Gelora Bung Karno, Selasa (19/3/2019).

Kini, Djanur tengah mempersiapkan timnya jelang pertandingan tersebut.

Djanur mengaku was-was kembali dipertemukan dengan tim yang gagal membuatnya mengemas poin sempurna di fase grup.

Baca Juga: Daftar 25 Pemain Timnas Myanmar untuk Laga Kontra Timnas Indonesia