Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selama bertandem, duet Lisa/Ghifari berhasil meraih gelar juara Malaysia Junior Open 2018 setelah mengalahkan Rehan/Siti.
Baca Juga : Peluang Lee Chong Wei Tampil di Olimpiade Tokyo 2020 Turut Terancam
Secara keseluruhan, Indonesia memiliki delapan wakil yang akan bertanding pada babak kesatu Orleans Masters 2019.
Delapan wakil tersebut terdiri dari satu tunggal putri, satu tunggal putra, dua ganda putra, satu ganda putri, dan tiga ganda campuran.
Berikut jadwal lengkap delapan wakil Indonesia babak pertama Orleans Masters 2019.
XD: Andika Ramadiansyah/Bunga Fitriani Romadhini vs Marcus Ellis/Lauren Smith (1) (Inggris) - 15.00 WIB
XD: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusmawati vs Lu Chia Pin/Sung Shuo Yun (Taiwan) - 16.30 WIB*
WS: Choirunnisa vs Kate Foo Kune (Mauritius) - 21.40 WIB*
XD: Renaldi Samosir/Hediana Jumarbela vs Lee Yang/Chang Hsin Tien (Taiwan) - 23.00 WIB*
MD: Pramudya Kusumawardana Riyanto/Yeremia Erich Yoche Yacob vs Pakin Kuna-anuvit/Natthapat Trinkajee (Thailand) - 23.40 WIB*