Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hati-hati Pogba, 5 Pemain Top Ini Menyesal Gabung Real Madrid

By Ade Jayadireja - Jumat, 22 Maret 2019 | 18:00 WIB
Paul Pogba dalam laga Piala FA antara Wolverhampton Wanderers vs Manchester United, 16 Maret 2019. (TWITTER.COM/BBCSPORT)

"Di Italia, semua orang menyukai saya. Namun, di Spanyol, orang-orang menginginkan saya pergi," kata gelandang serang kebangsaan Brasil itu.

5. ALVARO MORATA

Pada 2016, Alvaro Morata kembali menghuni skuat Real Madrid setelah tampil gemilang bersama Juventus.

Sebelumnya, ia pernah memperkuat Los Blancos selama rentang waktu 2010–2014.

Periode kedua Morata bareng Si Putih ternyata tak berjalan mulus.

Setahun setelah balik ke Estadio Santiago Bernabeu, striker timnas Spanyol itu kembali 'dibuang' ke Chelsea.

Baca Juga : Jawaban Messi Usai Gol Ketiganya Dapat Tepuk Tangan dari Suporter Lawan

Dua titel Liga Champions selama dua periode bersama Real Madrid ternyata tak lantas membuat Morata bangga.

"Kekecewaan saya begitu besar. Saya seperti kembali ke titik nol. Mereka memperlakukan saya seperti anak-anak," ucap Morata.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Dukung teman-temanmu di Laga Bintang Muda yuk! Apa itu Laga Bintang Muda? Laga bintang muda adalah pertandingan ekshibisi 44 pemain seleksi Liga Kompas Kacang Garuda U-14 musim kompetisi 2018-2019. Selain itu ada juga pengumuman 24 pemain dan pelatih yang akan masuk dalam Seleksi dan Pemusatan Latihan (Training Center) Tim LKG-SKF Indonesia Gothia Cup 2019. Seru kan? Ajak teman dan keluargamu ya. Acaranya diadakan Minggu, 24 Maret 2019 di GOR Ciracas, Jakarta Timur, mulai pukul 07.00. @ligakgu14 dipersembahkan oleh @hariankompas dan @kacang_garuda #LigaKompas2019

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P