Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga : Kembali ke Timnas, Messi dan Ronaldo Gagal Dapat Laga Impian
Bahkan, tidak hanya berhasil menceploskan bola ke gawang. Pemain Atlanta United itu juga menendang bola dengan gaya.
Diawali dengan ancang-ancang melebar, Martinez menendang bola sambil melompat. Jeda yang dilakukannya sebelum menembak bola berhasil menipu Armani.
God I love the skip penalty. Oh and here’s Josef Martinez scoring against Argentina. pic.twitter.com/IKNwZNtbR5
— Dylan Walsh (@dylanwalsh_) March 22, 2019
Kendati Argentina terus memberikan ancaman, skor 3-1 bagi keunggulan Venezuela bertahan hingga wasit meniup peluit panjang.
Setelah pertandingan ini, Argentina akan terbang ke Tainger di Maroko untuk menghadapi timnas Maroko pada Selasa, 26 Maret mendatang.
Adapun Venezuela masih bertahan di Negeri Matador untuk melakoni pertandingan melawan Catalunya pada hari yang sama.
Argentina 1-3 Venezuela (Lautaro Martinez 59'; Solomon Rondon 6', Jhon Murillo 44', Josef Martinez 75'-pen)
SUSUNAN PEMAIN
Argentina (3-4-2-1): 1-Franco Armani; 14-Lisandro Martinez (14-Domingo Blanco), 2-Gabriel Mercado (4-Walter Kannemann 46'), 29-Juan Foyth; 3-Nicolas Tagliafico, 5-Leandro Paredes, 20-Giovani Lo Celso (7-Roberto Pereyra 78'), 24 Gonzalo Montiel; 18-Gonzalo Martínez (27-Matias Suarez 46'), 10-Lionel Messi; 22 Lautaro Martinez (9-Dario Benedetto 70')
Pelatih: Lionel Scaloni
Venezuela (4-5-1): 1-Wuilker Farinez, 16-Roberto Rosales, 2-Mikel Villanueva, 3-Yordan Osorio, 20-Ronald Hernandez; 11-Darwin Machis (7-Juanpi 79'), 8-Thomas Rincon, 5-Junior Moreno, 18-Yangel Herrera (10-Yeferson Soteldo 10'), 15-Jhon Murillo (26-Jan Hurtado 89'); 23-Solomon Rondon (17-Josef Martinez 72')
Pelatih: Rafael Dudamel