Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Babak I - Blunder Donnarumma di Detik Ke-33 Buat AC Milan Tertinggal

By Dwi Widijatmiko - Minggu, 31 Maret 2019 | 03:31 WIB
Ilustrasi babak pertama pertandingan Liga Italia. (wiwidbola)

Di menit ke-17, Fabio Quagliarella melepaskan tembakan ke tiang dekat yang bisa ditepis Donnarumma ke samping kanan gawangnya.

AC Milan mencoba membalas lewat Suso. Namun, bola hasil tembakan kaki kirinya pada menit ke-25 berhasil diblok Emil Audero.

Baca Juga : Hasil Liga Italia - Minus Ronaldo, Juventus Atasi Empoli dengan Moise Kean

AC Milan tampak mengalami kesulitan mengalirkan bola di daerah pertahanan lawan dan memberikan servis buat Krzysztof Piatek.

Namun menjelang akhir babak pertama, I Rossoneri mendapatkan peluang bagus.

Tembakan Mateo Musacchio masih melebar setelah lebih dulu membentur bek Sampdoria

Baca Juga : Hasil Lengkap Liga Inggris - Man City Geser Liverpool, United 4 Besar

Sampdoria vs AC Milan 1-0 (Gregoire Defrel 1')

Sampdoria (4-3-1-2): 1-Emil Audero; 7-Jacopo Sala, 15-Omar Colley, 3-Joachim Andersen, 29-Nicola Murru; 16-Karol Linetty, 10-Dennis Praet, 4-Ronaldo Vieira; 11-Gaston Ramirez; 27-Fabio Quagliarella, 92-Gregoire Defrel

AC Milan (4-3-3): 99-Gianluigi Donnarumma; 2-Davide Calabria, 22-Mateo Musacchio, 13-Alessio Romagnoli, 68-Ricardo Rodriguez; 14-Tiemoue Bakayoko, 21-Lucas Biglia, 10-Hakan Calhanoglu; 8-Suso, 19-Krzysztof Piatek, 7-Samu Castillejo

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Jadwal 10 pertandingan BIGMATCH yang akan tayang di tv nasional bulan April 2019. . Jagoan kalian main kapan nih? #live #matchday #schedule

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P