Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nuansa Kental Persib Bandung pada 8 Besar Piala Presiden 2019

By Nungki Nugroho - Minggu, 31 Maret 2019 | 11:50 WIB
Duet Persib Bandung, Makan Konate dan M. Ridwan, saat menghadapi New Radiant di Piala AFC 2015. (HERKA YANIS/BOLASPORT.COM )

2. Patrich Wanggai (Kalteng Putra)

ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Striker Persib Bandung, Patrich Wanggai, saat tampil melawan Sriwijaya FC pada laga pekan ke-19 di

Baca Juga : VIDEO - Gol Freekick Terbaru Messi untuk Barca Dieksekusi dengan Jalan Kaki

Patrich Wanggai sempat merasakan bermain di Persib Bandung kurang lebih selama setengah musim pada 2018.

Ia mampu mencetak empat gol dari 13 penampilan bersama Maung Bandung di Liga 1 2018.

Namun, Wanggai akhirnya dicoret oleh manajemen Persib menyusul kedatangan pelatih baru yaitu Miljan Radovic.

Kini, Wanggai tampil sebagai ujung tombak andalan Kalteng Putra di Piala Presiden 2019.

Pemain asal Papua itu sukses mencetak satu gol ke gawang Persija Jakarta pada babak perempat final Piala Presiden 2019.

Gol Wanggai setidaknya memberi jalan bagi Kalteng yang akhirnya menang adu penalti atas Persija di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Sabtu (30/3/2019).

Kalteng Putra pun lolos ke babak semifinal Piala Presiden 2019.