Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Diwarnai Insiden Berdarah, Arema FC Sementara Ungguli Kalteng Putra

By Nungki Nugroho - Selasa, 2 April 2019 | 19:48 WIB
Insiden bek Arema FC, Ikhfanul Alam, saat laga melawan Kalteng Putra pada semifinal Piala Presiden 2019 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Selasa (2/4/2019). (YOUTUBE.COM)

Skor 1-0 menutup pertandingan babak pertama antara Arema FC dan Kalteng Putra di Stadion Kanjuruhan, Malang, Selasa (2/4/2019).

Baca Juga : Hasil Liga Inggris - Kartu Merah Menit 57, Man United Kalah dan Gagal ke 4 Besar

Susunan Pemain:

Arema FC (4-3-3): 96-Kurniawan Kartika Ajie; 39-Alfin Tuasalamony, 23-Hamka Hamzah, 6-Ikhfanul Alam, 87-Johan Alfarizie; 19-Hanif Sjahbandi, 12-Hendro Siswanto, 10-Makan Konate; 41-Dendy Santoso, 27-Dedik Setiawan, 21-Ricky Kayame

Pelatih: Milomir Seslija

Kalteng Putra (4-4-2): 20-Dimas Galih; 4-OK John, 2-Rafael Bonfim, 3-Wasyiat Hasbullah, 26-Kevin Wopi; 17-Antoni Putro Nugroho, 18-I Gede Sukadana, 12-Rizky Febrianto, 13-Ferinando Pahabol; 11-Diogo Campos, 10-Patrich Wanggai

Pelatih: Gomes de Oliveira

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P