Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga : Cari Teman Duet untuk Benzema, Real Madrid Ingin Pulangkan Anak Hilang
Dilansir BolaSport.com, Real Madrid sudah memiliki posisi menguntungkan karena hubungan positif yang dibangun antara perwakilan pemain.
Zinedine Zidane tentu sangat antusias menyambut kedatangan Jovic dalam skuat.
Selama 10 tahun terakhir, Los Blancos tidak pernah mendatangkan pemain baru untuk pos penyerang.
Karim Benzema saat ini menjadi tumpuan utama di lini depan dan kehadiran Jovic tentu akan membuat lini depan mereka semakin tajam.