Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga : Juventus Vs Ajax - Nyonya Tua Beruntung Memiliki Cristiano Ronaldo
Pelatih Erik ten Haag akhirnya menurunkan De Jong yang sempat dinyatakan tidak fit pasca-cedera hamstring yang didapat pada laga terkini di Liga Belanda.
Tampilnya De Jong pun menjadi amunisi penting bagi Ajax dalam menguasai lini tengah.
Seperti diketahui, De Jong menjadi sosok kunci dibalik keberhasilan Ajax tampil lebih dominan saat laga leg pertama di Johann Cruijff Arena.
Adapun pertandingan Juventus vs Ajax Amsterdam akan digelar di Stadion Camp Nou pada Rabu (16/4/2019) pukul 02.00 WIB.
Juventus (4-3-3): 1-Wojciech Szczesny; 2-Mattia de Sciglio, 19-Leonardo Bonucci, 24-Daniele Rugani, 15-Alex Sandro; 5-Miralem Pjanic, 23-Emre Can, 14-Blaise Matuidi; 33-Federico Bernadeschi, 7-Cristiano Ronaldo, 10-Paulo Dybala
Pelatih: Massimiliano Allegri
Ajax (4-2-3-1): 24-Andre Onana; 3-Joel Veltman, 4-Matthijs De Ligt, 17-Daley Blind, 12-Noussair Mazraoui; 20-Lasse Schone, 21-Frenkie de Jong; 22-Hakim Ziyech, 6-Donny van de Beek, 7-David Nerez; 10-Dusan Tadic
Pelatih: Erik ten Haag
Wasit: Clement Turpin (Prancis)