Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sejak Cristiano Ronaldo pergi, belum ada pemain yang bisa menggantikan perannya di sayap kiri Real Madrid.
Vinicius Junior kini mengambil alih posisi Ronaldo.
Baca Juga : Real Madrid Harus 'Tumbalkan Ibrahimovic' demi Datangkan Luka Jovic
Vinicius mampu tampil cukup baik di tim utama Real Madrid.
Namun, rumor kedatangan Zidane bisa membuat keadaan berubah.
Vinicius bisa saja pindah posisi untuk mengakomodasi Hazard jika jadi datang ke Real Madrid.
Sayap kanan
Gareth Bale kini tengah dikabarkan segera hengkang dari Real Madrid.
Marco Asensio mampu tampil cukup baik, begitu juga dengan Lucas Vazquez, di sayap kanan.
Baca Juga : Media Inggris Sebut Eriksen Pilih Real Madrid daripada Man United
Meski begitu tak menutup kemungkinan Real Madrid akan mencari pemain baru musim depan.
Kebijakan transfer Real Madrid akan menyesuaikan kebutuhan pemain di dalam skuat yang dilatih Zidane.