Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Raih Hasil Minor, KTM Siap Bantu Zarco Temukan Solusi Masalahnya

By Agung Kurniawan - Minggu, 21 April 2019 | 14:45 WIB
Pembalap KTM, Johann Zarco, saat melaju di sesi balapan MotoGP Qatar 2019. (twitter.com/JohannZarco1)

Baca Juga : 3 Klub Raksasa Sudah Antre Jasa Romelu Lukaku untuk Musim Depan

Usai melakoni tiga balapan awal musim ini, posisi Zarco pada tabel klasemen MotoGP masih berada di urutan ke-19 dengan mengemas total lima poin.

Johann Zarco masih memiliki waktu yang panjang untuk memperbaiki performanya sebelum MotoGP 2019 kembali bergulir.

Setelah menyambangi Amerika Serikat, MotoGP 2019 bakal memasuki seri keempat yang akan digelar di Spanyol.

MotoGP Spanyol 2019 sendiri dijadwalkan berlangsung di Sirkuit Jerez pada 3-5 Mei 2019.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat Hari Kartini, semoga perjuangan beliau bisa diteruskan para Kartini masa kini. #HariKartini #KartiniDay #GridNetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P