Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resmi, Pembagian Pot SEA Games 2019 Berubah Usai Diprotes Vietnam

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 21 April 2019 | 17:53 WIB
Skuat timnas U-23 Indonesia saat melawan Brunei Darussalam pada laga terakhir Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 2020 di Stadion Nasional My Dinh, Vietnam, Selasa (26/3/2019). (ANTARA NEWS)

Perubahan terjadi di pot ketiga, awalnya Myanmar dan Singapura yang mengisi dua tempat di pot ini.

Namun setelah mendapat protes dari Vietnam, pot ketiga berubah dengan menempatkan Myanmar dan Vietnam.

Baca Juga : Rekan Satu Negara Pelatih Persib Jadi Pelatih Anyar Timnas Myanmar

Myanmar meraih posisi keempat di SEA Games 2017 sementara Vietnam gugur di fase grup.

Di pot keempat alias pot terakhir, ada lima tim yakni Singapura, Kamboja, Timor Leste, Laos, dan Brunei Darussalam.

Gelaran SEA Games 2019 akan digelar pada 30 November dan berakhir pada 11 Desember 2019.

PSSI.ORG
Pahlawan timnas U-23 Indonesia saat Bersua Brunei, Dimas Drajat (Baju Hijau), Tak Disertakan Rahmad Darmawan kala Bertanding Melawan Persebaya Surabaya di 8 besar Piala Presiden 2019

PEMBAGIAN POT SEA GAMES 2019:

Pot 1: Thailand, Filipina

Pot 2: Indonesia, Malaysia