Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya pikir semua orang, ketika Anda tumbuh dewasa dan Anda mulai dan memutuskan untuk bermain tenis, Anda bermimpi untuk menjuarai sebuah turnamen besar. Kami berbicara tentang Masters 1000," ucap Fognini lagi.
Baca Juga : Persebaya Lawan Madura United, Bajul Ijo Terancam Tanpa Bek Tangguhnya
Usai meraih gelar Monte Carlo Masters 2019, Fabio Fognini kini menduduki peringkat ke-12 dunia.
Sebelumnya, petenis berusia 31 tahun itu berada di urutan ke-18.