Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

LaLiga Punya Lab Khusus untuk Perangi Live Streaming Ilegal

By Sri Mulyati - Senin, 29 April 2019 | 16:21 WIB
Manajer Bagian Asia Tenggara, Jepang, Korea, dan Australia untuk LaLiga, Ivan Codina, dalam sesi media roundtables di Sunway Resort Hotel, Malaysia, Senin (29/4/2019) (SRI MULYATI/BOLASPORT.COM)

LaLiga saat ini sudah memiliki platform streaming resmi sendiri lewat LaLiga TV.

Selain itu, LaLiga bahkan sudah menyiarkan pertandingan liga kasta kedua mereka di YouTube secara gratis.

Baca Juga : Indonesia Dapat Pujian LaLiga Berkat Antusiasme Besar untuk El Clasico

Cara ini diharapkan mampu menekan angka pembajakan lewat streaming yang ilegal.

LaLiga sekaligus berusaha memperkenalkan liga mereka secara lebih luas lagi dengan cara yang lebih familiar bagi masyarakat kebanyakan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P