Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Sedangkan di MotoGP, setelah kemenangan di Qatar, kami mampu menangani dua sirkuit yang secara sejarah menyulitkan kami yaitu di Argentina dan Austin."
"Hal tersebut membuat kami memimpin klasemen. Tentu kami sangat puas, tetapi pada saat yang sama kami harus tetap memijak tanah (tidak terlena)," kata dia.
Saat ini, tim Mission Winnow Ducati sedang bersiap untuk menjalani seri balapan MotoGP Spanyol 2019 yang digelar pada 3-5 Mei 2019.
Sedangkan tim ARUBA.IT Racing yang diperkuat Alvaro Bautista bakal kembali berkasi di seri kelima WSBK 2019 yang digelar di Italia pada 10-12 Mei 2019.
Model Asal Spanyol Ini Ungkap Hubungannya dengan Marc Marquez https://t.co/3Pac6IshNW
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 29 April 2019