Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Vs Liverpool - Pengalaman Van Dijk di Celtic Siap Ditebus

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 1 Mei 2019 | 22:00 WIB
Virgil van Dijk berhadapan dengan Neymar Jr saat Barcelona bertemu Glasgow Celtic pada Liga Champions musim 2013-2014 (TWITTER.COM/CHOCHILINORADIO)

Melihat ketangguhan mantan rekannya tersebut, Ledley menilai jika Van Dijk siap untuk menebus kesialannya pada masa lalu.

Ujian terberat bagi Van Dijk saat kembali ke Camp Nou nanti adalah Lionel Messi.

Megabintang asal Argentina tersebut telah melesakkan 10 gol di Liga Champions musim ini bersama Barcelona.

Baca Juga: Sesudah Barcelona Juara La Liga, Andres Iniesta dan David Villa Merana

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P