Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Eks Pemain Bertahan Persib, Klub Australia Ini Tetap Terpuruk

By Estu Santoso - Minggu, 5 Mei 2019 | 17:15 WIB
Logo National Premier League (twitter.com/nplvictoria)

Baca Juga: Jelang Bulan Puasa, Barito Putera Liburkan Pemainnya Selama Tiga Hari

Artinya, Dandenong City minim mencapat poin dan baru sekali menang plus sekali imbang.

Mereka pun berada di posisi juru kunci dan punya peluang degradasi ke kasta yang lebih rendah.

Baca Juga: New Zealand Open 2019 - Ganda Putri Korea Akui Kemenangan Setelah Singkirkan 4 Wakil Jepang karena Chemistry

Hal ini tentu bukan kenyataan bagus bagi mereka, termasuk Diogo Alves Ferreira.

Eks pemain Persib ini menjadi bagian klub itu, hanya saja pada laga terbaru ini tak tampak ada di bangku cadangan sekalipun.

Baca Juga: Kepala Belakang Terbentur, Mo Salah Diragukan Tampil Vs Barcelona

Victoria NPL adalah kompetisi kasta kedua Liga Australia untuk wilayah Victoria.

Sejauh ini, Dandenong City SC jadi tim yang paling buruk performanya.

Baca Juga: New Zealand Open 2019 - Gelar Juara Jadi Bekal Jonatan Tatap Olimpiade

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P