Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tawaran Man United Kepada Matthijs De Ligt Bertepuk Sebelah Tangan

By Henrikus Ezra Rahardi - Selasa, 7 Mei 2019 | 10:15 WIB
Bek muda Ajax Amsterdam, Matthijs de Ligt, merayakan gol kemenangan atas Juventus di babak perempat final Liga Champions. (TWITTER.COM/FOOTBALLFUNNYS)
Baca Juga : Gagal ke Liga Champions, Solskjaer Ingin Manchester United Tiru Chelsea dan Arsenal

 Baca Juga : Gagal ke Liga Champions, Solskjaer Ingin Manchester United Tiru Chelsea dan Arsenal

Manchester United tersingkir dari Liga Champions setelah kalah dari Barcelona di perempat final.

Penderitaan tersebut ditambah dengan gagalnya The Red Devils ikut serta dalam kompetisi kelas wahid Eropa tersebut musim depan lantaran tak bisa menempati posisi empat besar Liga Inggris.

Di lain pihak, satu kaki Ajax Amsterdam telah menjejak partai final Liga Champions setelah berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur di leg pertama semifinal pekan lalu.

Penghuni Johan Cruyff Arena tersebut bakal menerima kunjungan Spurs di leg kedua semifinal Liga Champions, Rabu (8/5/2019) atau Kamis dini hari pukul 02.00 WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Eden Hazard sementara memimpin perolehan assist di Liga Inggris dan 5 liga top eropa. . Tak hanya itu, Hazard masuk jajaran pemain elite Premier League dengan menjadi pemain ke-4 yang mampu mencetak 15+ gol dan assist. #chelsea #cfc #eden #hazard #edenhazard #ktbffh #theblues #premierleague #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P