Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya tidak tahu apakah kedatangan Alex di barisan depan adalah hal yang bagus, karena kini ada empat motor berbeda sedang bersaing," tutur Dovizioso.
"Dan ini bisa menuntun munculnya situasi-situasi yang tak terduga. Beradaptasi dengan ban dan trek akan membuat perbedaan. Persaingan ini menarik dalam hal tertentu," kata dia.
Saat ini Andrea Dovizioso sedang menempati peringkat ketiga dengan 67 poin, terpaut tiga poin dari Marc Marquez yang ada di puncak klasemen sementara MotoGP 2019.
Alex Rins Vs Valentino Rossi, Siapa yang Layak Disebut Raja Comeback? https://t.co/sgmwdkhP7E
— BolaSport.com (@BolaSportcom) May 8, 2019