Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos Mercedes Sebut Sirkuit Monako Akan Jadi Tantangan bagi Timnya

By Agung Kurniawan - Jumat, 17 Mei 2019 | 22:45 WIB
Bos Mercedes, Toto Wolff (kiri) tengah berdiskusi dengan Lewis Hamilton (kanan) pada GP F1 Bahrain. (DOK. MERCEDES AMG F1)

Toto Wolff menyebut jika Circuit de Monaco akan menjadi tantangan yang nyata bagi timnya bukanlah tanpa sebab.

Mercedes selalu kesulitan menaklukan sirkuit tersebut.

Kemenangan terakhir Mercedes di sirkuit tersebut adalah pada musim 2016 yang dicatat oleh Nico Rosberg.

Seri balap F1 Monako rencananya akan digelar pada 23-26 Mei 2019 mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Klub mana yang cocok dengan Dybala? #paulodybala #dybala #juventus #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P