Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Agen Minta Semua Pihak Berhenti Bicarakan soal Hengkangnya Rashford

By Henrikus Ezra Rahardi - Minggu, 19 Mei 2019 | 07:10 WIB
Duel Marcus Rashford dan Marcos Alonso pada pertemuan pertama laga Liga Inggris musim 2018-2019 di Stamford Bridge (TWITTER.COM/MANUTD)

Alasannya, pemain jebolan akademi Manchester United tersebut ragu bisa bersaing di skuad arahan Ole Gunnar Solskjaer.

 Baca Juga : Berita Transfer - Manchester United Pantau Gelandang Muda Fenerbahce

Tetapi, agen Rashford, Dwaine Maynard, menyangkal rumor tersebut melalui akun Instagram pribadinya.

"Media hanya mengada-ada soal kabar tersebut," tulis Dwaine Maynard.

"Berhenti," Maynard menambahkan.

Di musim 2018-2019, Marcus Rashford berhasil mengemas 13 gol dan sembilan assist, dari 47 penampilan di semua kompetisi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kegagalan Manchester United lolos ke Liga Champions membuat Jadon Sancho ragu untuk bergabung. #BursaTransfer #JadonSancho #ManchesterUnited

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P