Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Ia selalu bisa menemukan cara untuk menang di mana pun klubnya," ujar Giachherini.
Antonio Conte dikontrak Inter hingga musim panas 2022 dengan upah yang dikabarkan mencapai 11 juta euro (Rp175 miliar) per tahun.
Baca Juga: Tak Cukup Lukaku, Inter Milan Kembali Incar Satu Pemain Man United
Nominal gaji tersebut menjadikan sang pria 49 tahun sebagai pelatih bergaji tertinggi di Liga Italia untuk saat ini.
Conte dan Giaccherini pernah bekerja sama di Juventus antara pada musim 2011-2013
Kombinasi keduanya menghasilkan dua gelar scudetto Serie A (2011-2012 dan 2012-2013) serta Piala Super Italia 2013 buat I Bianconeri.
View this post on InstagramImpian @trentarnold66 yang terwujud. . #Liverpoolfc #championsleague #ligachampions
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on