Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

UEFA Nations League - Southgate Coba Ambil Hikmah Kekalahan Inggris

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 7 Juni 2019 | 13:40 WIB
Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate memberikan semangat kepada anak asuhnya saat jeda babak tambahan waktu saat melawan Belanda pada laga semifinal UEFA Nations League (TWITTER.COM/ENGLAND)

"Saya rasa pertandingan melawan Belanda sangat penting untuk kami renungkan," kata Southgate dikutip BolaSport.com dari AFP.

Baca Juga: Kesalahan Stones Seakan Putar Kembali Komentar Southgate Pada 2016

"Hasil di semifinal UEFA Nations League terasa menyakitkan, tetapi kami akan lebih kuat dari pengalaman itu," tutup Southgate.

Dalam pertandingan melawan Belanda, Southgate tidak memainkan tim secara penuh.

Hal ini dikarenakan sekitar tujuh pemain baru saja menjalani final Liga Champions di Stadion Metropolitano.

Jordan Henderson dan Harry Kane termasuk pemain yang ditinggalkan di bangku cadangan terlebih dahulu sebelum masuk pada babak kedua.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Walaupun sudah menginjak 40 tahun, Valentino Rossi belum memikirkan untuk pensiun. #valentinorossi #rossi #46 #motogp #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P