Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Flashback Saat Eden Hazard Remaja: Zidane Sudah Tahu Ia Calon Bintang

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Sabtu, 8 Juni 2019 | 07:30 WIB
Pemain baru Real Madrid, Eden Hazard, saat masih berseragam Chelsea (TWITTER.COM/MIRRORFOOTBALL)

Hazard juga membawa Lille menjadi juara Liga Prancis musim 2010-2011.

Ia kemudian hijrah ke Chelsea pada tahun 2012 dengan mahar saat itu mencapai 32 juta poundsterling.

 Baca Juga: Isi Surat Menyentuh Hazard Setelah Resmi Meninggalkan Chelsea

Di Chelsea, Hazard berhasil dua kali juara Liga Inggris, satu Piala FA, dan dua Liga Europa.

Setelah tujuh musim di Inggris, kini Hazard siap menjalani petualangan baru di Liga Spanyol.

Zidane dan Hazard akhirnya bisa bekerja sama seperti yang mereka idamkan selama ini.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Frenkie de Jong mencatatkan rekor impresif ketika Belanda mengalahkan Inggris dengan skor 3-1 pada laga semifinal UEFA Nations League. . #frenkiedejong #belanda #inggris #uefanationsleague #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P