Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun, dalam hal posisi, Vinicius tampaknya harus mengalah kepada Hazard.
Baca Juga: Bursa Transfer: Real Madrid akan Lakukan Segala Cara demi Paul Pogba
Secara pengalaman, Hazard tentu lebih matang dibandingkan Vinicius.
Zidane memiliki opsi untuk memasang Vinicius sebagai sayap kanan, sedangkan Hazard tetap dimainkan sebagai sayap kiri.
Pelatih asal Prancis tersebut dikabarkan meminta Vinicius untu bermain di kanan dalam beberapa kesempatan saat latihan.
Tipe permainan Zidane memang sangat memuja kecepatan para pemain.
Baca Juga: Real Madrid Memilih Pecat Staf yang Dekat dengan Gareth Bale
Kombinasi Hazard di kiri dan Vinicius di kanan akan cocok untuk sang pelatih.
Namun, meski berpeluang bermain bersamaan, Zidane bisa memiliki pilihan lain.