Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Laga kedua tim bakal diselenggarakan di Estadio Fote Nova, Sabtu (15/6/2019) waktu setempat atau Minggu pukul 05.00 WIB.
Adapun laga lanjutan grup B bakal mempertemukan timnas Paraguay melawan wakil Asia yang merupakan tim undangan, timnas Qatar.
Partai tersebut bergulir di Stadion Maracana, Rio De Janeiro, Minggu (16/6/2019) waktu setempat atau Senin pukul 02.00 WIB.
Setelah itu, timnas Uruguay akan menghadapi timnas Ekuador untuk membuka Grup C, Minggu (16/6/2019) waktu setempat atau Senin pukul 05.00 WIB.
Laga bakal digelar di Estadio Mineirao, Belo Horizonte.
Baca Juga: Bukan untuk Messi, Ronaldo Tak Akan Pensiun Sampai Kalahkan Gol 5 Legenda Lagi
Berikut ini BolaSport.com menampilkan jadwal Copa America 2019 pada Sabtu (15/6/2019) hingga Minggu (16/6/2019) pagi WIB:
Grup A
Minggu 02.00 WIB - Venezuela vs Peru, Arena do Gremio
Grup B
Minggu 05.00 WIB - Argentina vs Kolombia, Estadio Fonte Nova