Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Semen Padang Kelimpungan Didenda Rp 100 Juta oleh Komdis PSSI

By Nungki Nugroho - Minggu, 16 Juni 2019 | 20:04 WIB
Starting XI Semen Padang saat dijamu PSM Makassar pada pekan pertama Liga 1 2019 di Stadion Mattoanging, Senin (20/5/2019). (DIWAN/TRIBUN TIMUR)

"Selain itu, kami juga sedang dalam pengeluaran besar-besaran, untuk memperbaiki stadion dan lampu," ujar Rinold menambahkan.

Baca Juga: Badai Cedera Menerpa Semen Padang Jelang Lawan Badak Lampung FC

DEODATUS KRESNA/BOLASPORT.COM
Pelatih Semen Padang, Syafrianto Rusli, ditemani Teja Paku Alam dalam sesi jumpa pers di Stadion Maguwoharjo, Jumat (24/5/2019) malam.

Manajemen Semen Padang berencana mengadakan pertemuan dengan elemen suporter untuk membahas kejadian ini.

Rinold berharap kejadian ini tak terulang kembali dalam pertandingan berikutnya.

"Harapan besar kami tentunya kejadian ini tidak terulang lagi kedepannya, jika benar-benar suporter mendukung tim ini dengan penuh," tutur Rinold mengakhiri.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P