Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Gabung Juventus, Sarri Tidak Lagi Dihantui Mimpi Buruk Selama 3 Tahun
Selama kepemimpinan pelatih Massimiliano Allegri pun mereka gagal menyentuh tangga juara kendati bisa dua kali masuk final pada 2015 dan 2017.
"Adapun di Liga Champions, Juventus akan melenggang ke sana untuk menang. Namun, kami juga mesti sadar bahwa ada delapan sampai sembilan klub yang juga memiliki ambisi sama," tutur Sarri.
Meski punya keinginan mengantar I Bianconeri memenangi Liga Champions, Sarri memandang bahwa tanggung jawabnya justru lebih untuk membawa tim meraih prestasi di kompetisi domestik.
"Di kancah Eropa, suatu tim membutuhkan mimpi dan hasrat untuk menang yang luar biasa sulit," ucap Sarri lagi.