Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Keylor Navas Terpaksa Bertahan Andai Gagal Hengkang dari Real Madrid

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 27 Juni 2019 | 23:17 WIB
Penjaga gawang Real Madrid asal Kosta Rika, Keylor Navas. (TWITTER.COM/ETRIBUNESPORTS)

Baca Juga: Andai Balik ke Barcelona, Guardiola Tak Ingin Jadi Presiden Klub

Hal ini menyusul juara Liga Portugal musim 2018-2019 tertarik untuk mendatangkan striker milik Madrid, Raul de Tomas.

Manchester United dan Paris Saint-Germain juga telah dikaitkan dengan kiper tetapi belum ada tawaran berarti dari kedua klub hingga saat ini.

Hal tersebut membuat sang kiper dikabarkan memaksanya untuk tinggal di Madrid.

Beberapa laporan telah menyatakan bahwa ia bukan bagian dari rencana Madrid musim depan.

Navas bergabung dengan Madrid setelah diberi dari Levante pada 2014.

Baca Juga: AC Milan dan Bayern Muenchen 'Tertipu', Ozan Kabak Pilih ke Schalke 04

Tiga gelar Liga Champions menjadi sumbangsihnya selama berseragam Los Blancos.

Musim lalu, Navas hanya bermain sebanyak 11 laga di Liga Spanyol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P