Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejutan dari Fernando Torres dengan Dua Gol pada Liga Jepang 1 2019

By Estu Santoso - Senin, 1 Juli 2019 | 18:00 WIB
Striker Fernando Torres (dua dari kanan) disambut para pemain Sagan Tosu seusai mencetak gol ke gawang Shimizu S Pulse pada pekan ke-17 Liga Jepang 1 2019, 30 Juni 2019. (SAGAN-TOSU.NET)

Baca Juga: Seniornya Tumbang, Persib Bandung U-18 Justru Teruskan Tren Kemenangan

Pemain yang bakal pensiun akhir musim ini mencetak gol pada menit ke-16 dan 20’.

Gelandang Shimizu S Pulse, Renato Augustu masuk menit ke-26 mencetak gol kedua timnya.

Babak pertama pun berakhir dengan skor 3-2 untuk tuan rumah.

Baca Juga: Persib Disikat Bhayangkara FC, Ada Pelemparan ke Lapangan Pasca-laga

Gol pamungkas laga ini tercipta saat laga memasuki menit ke-65.

Pencetak gol tuan rumah ini adalah bek Takahashi Hideto.

Tiga poin terbaru Sagan Tosu ini membuat Fernando Torres Cs naik ke zona play-off degradasi Liga Jepang 1 2019.

Baca Juga: Pekan Keenam Liga 1 2019, Persib Dibungkam Bhayangkara FC di Soreang

Mereka menempati posisi 16 dan bermodal nilai 16 sampai pekan ke-17.