Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tira Persikabo Dihadapkan Jadwal Berat Bertemu Madura United dan Persija

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 7 Juli 2019 | 16:15 WIB
Tira Persikabo mengucapkan terima kasih kepada suporternya seusai kemenangan kontra Persipura Jayapura di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Minggu (23/6/2019). (INSTAGRAM.COM/OFFICIALPERSIKABO)

"Jadwal selanjutnya di depan kami sangat dekat dan berat, apalagi skuat kami tak setimpal dengan tim lain," kata RD.

Baca Juga: Lukaku Belum Terjual, Man United Kesulitan Dana untuk Beli Maguire

"Kami berusaha terlebih dahulu untuk mempersiapkan pemain melawan Semen Padang, lalu fokus ke Madura United, dan terakhir Persija Jakarta," ucap RD menambahkan.

RD berharap agar Tira Persikabo bisa mendapatkan poin dalam tiga pertandingan tersebut.

Meskipun belum terkalahkan, ada beberapa evaluasi yang harus dibenahi oleh RD.

Baca Juga: Final Canada Open 2019 - Indonesia Nirwakil, China dan Korea Selatan Unjuk Dominasi

"Dengan jadwal yang padat ini kami mencoba mengatasinya dan terus berusaha agar kami bisa lebih baik," kata RD.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut ini starting XI terbaik Liga 1 2019 pekan keenam versi Bolasport.com. Ada pemain idola BolaSporter? #Liga1 #liga12019 #BanggaSepakBolaKita

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P