Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Klaim Ancelotti bahwa Icardi adalah pemain yang optimal memang dapat dibuktikan secara statistik.
Mauro Icardi has scored 10+ goals in all-but-one of his Serie A campaigns:
2012/13: 10 goals
2013/14: 9 goals
2014/15: 22 goals
2015/16: 16 goals
2016/17: 24 goals
2017/18: 29 goals
2018/19: 11 goalsProven scorer. pic.twitter.com/AKG7PELaEI
— Squawka Football (@Squawka) July 6, 2019
Baca Juga: Kalau Mau Duet bareng Cristiano Ronaldo, Icardi Harus Mau Berkorban
Pasalnya, striker 26 tahun itu selalu mencetak tak kurang dari 10 gol sejak terjun ke kasta teratas Liga Italia pada musim 2012-2013.
Kecuali pada musim 2013-2014, ketika Icardi cuma menceploskan 9 gol.
Bahkan, penyerang berpostur 181 sentimeter ini pernah dua kali menyabet predikat sebagai top scorer Serie A musim 2014-2015 dan 2017-2018.
Karena itu, Inter Milan bisa saja akan kehilangan sosok yang rutin mencetak gol bila merelakan Icardi merapat ke Napoli.