Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usaha Man United Dapatkan Fernandes Coba Diganggu Tetangga Gaduh

By Henrikus Ezra Rahardi - Kamis, 11 Juli 2019 | 09:45 WIB
Gelandang serang sekaligus kapten Sporting Lisbon, Bruno Fernandes (TWITTER.COM/ANFIELDAGENDA)

Baca Juga: Si Anak Baru Siap Berikan Nuansa Tiki-taka ke Permainan Inter Milan

Meski begitu, kerja sama dengan Sporting CP diprediksi akan menjadi kartu as Man City mengalahkan sang rival dalam perburuan Bruno Fernandez.

Man United sendiri masih berharap bisa mendatangkan eks Sampdoria, meski sang pelatih, Ole Gunnar Solskjaer juga ingin mendatangkan dua atau tiga pemain tambahan.

Posisi yang diinginkan diperkuat oleh juru taktik The Red Devils itu adalah bek, gelandang tengah, dan penyerang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

OBROLAN MALAM kali ini ngobrolin soal Mauro Icardi yang nasibnya lagi terkatung-katung di bursa transfer musim panas ini. . Mau tau apa ajabyang diomongin? Langsung pantengin Youtube Bolasporrt.com! . #icardi #wandanara #internazionale #intermilan #serieA #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P