Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Skuat Terbaik Tira Persikabo Dirasa Tak Cukup Menandingi Madura United

By Muhammad Robbani - Jumat, 12 Juli 2019 | 16:27 WIB
Kapten Madura United, Greg Nwokolo (dua dari kanan), merayakan gol bersama rekan-rekan setim. (TWITTER.COM/MADURAUNITEDFC)

"Saya mau kami punya motivasi berbeda. Karena kami akan menghadapi tim yang punya pemain jauh lebih bagus secara inividu," tutur pria asal Lampung.

Duel yang akan memulai kick-off pukul 18.30 WIB ini sekaligus bisa membuktikan siapa yang lebih baik dari kedua tim yang berstatus belum terkalahkan di Liga 1 2019.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut ini starting XI terbaik Liga 1 2019 pekan keenam versi Bolasport.com. Ada pemain idola BolaSporter? #Liga1 #liga12019 #BanggaSepakBolaKita

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P