Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Apalagi, mereka akan bermain di kandang," tuturnya menegaskan.
Meskipun demikian, Alfredo Vera menegaskan Bhayangkara FC tidak akan memberikan tiga poin kepada Semen Padang.
Sebab, The Guardian juga menargetkan kemenangan dari kandang Semen Padang.
Baca Juga: Persipura Jayapura Ungguli Madura United pada Babak Pertama
Sebelumnya, Indra Kahfi dkk gagal mendapatkan poin dari lawatannya ke kandang PSM Makassar pekan lalu.
Dalam laga itu, Bhayangkara FC menyerah 1-2 dari PSM Makassar.
"Kami datang ke sini dengan membawa 20 pemain. Kami akan berusaha keras untuk membawa tiga poin ke Jakarta," kata Alfredo Vera.
Baca Juga: Legenda AC Milan Mundur, Jadi Korban Ketiga Klub Thailand Musim 2019
Baca Juga: Lepas Eks Pemain Persija dan Ikat Mantan Pilar Arema, Klub Ini Juara
Baca Juga: Eks Pilar Persib, Michael Essien Gigit Jari di Fase Awal Liga Europa
Indonesia Open 2019 - Publik Tanah Air Antusias Beri Dukungan https://t.co/9c7fd7IQMc
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 16 Juli 2019